128423
Publish Kamis, 16 Januari 2025
Dibaca 73 kali
Rencana Kerja (Renja) Tahun 2025 terdiri dari pendahuluan, evaluasi pelaksanaan Rencana Kerja PD tahun lalu, tujuan, sasaran yang menggambarkan pencapaian Rencana Strategis Kecamatan Krian Kabupaten Sidoarjo, dana indikatif beserta sumbernya serta prakiraan maju berdasarkan pagu indikatif, sumber dana yang diperlukan untuk menjalankan program dan kegiatan.
Rencana Kerja (Renja) sebagai dokumen perencanaan Perangkat Daerah yang memuat kebijakan dan program/kegiatan dalam satu tahun dan sebagai acuan penyusunan Rencana Kegiatan dan Anggaran Kecamatan Krian Kabupaten Sidoarjo Tahun Anggaran 2025 dan untuk mereview hasil evaluasi pelaksanaan Rencana Kerja tahun lalu dan perkiraan capaian tahun berjalan . Melalui Rencana Kerja (Renja) pula diharapkan dapat memberikan kejelasan dan manfaat bagi institusi baik pemerintah maupun mitra kerja.
Bagikan :
BERITA POPULER
Pengajian Rutin PKK Se-Kecamatan Krian
Rabu, 16 Agustus 2023
SKJ dan SEMARAK HUT RI Kec. Krian
Kamis, 10 Agustus 2023
Cipta Kondisi
Senin, 22 Januari 2024
Selamat Hari Kartini
Kamis, 25 April 2024
BERITA TERKINI
Hari Libur dan Cuti Bersama Hari Raya Idul Fitri Tahun 2025
Kamis, 27 Maret 2025
Selamat Ulang Tahun
Sabtu, 22 Maret 2025
PENGAJIAN RUTIN “AN-NISA” TP PKK Kecamatan Krian
Kamis, 20 Maret 2025
penandatanganan Pakta Integritas ini seluruh ASN di lingkngan kecamatan krian
Rabu, 19 Maret 2025